Hot Topics

Sekolah Rakyat: Presiden Prabowo Berjanji Menyelamatkan Generasi Miskin, Tetapi Apakah Ini Bisa Terwujud?
- calendar_month 7 jam yang lalu
- visibility 2
- 0Komentar
Fokusid.com_Pendidikan merupakan hak dasar bagi setiap anak, namun di Indonesia, banyak anak yang masih terhalang untuk mendapatkan akses pendidikan yang layak akibat keterbatasan ekonomi,Untuk mengatasi permasalahan ini, Presiden Prabowo Subianto meluncurkan program Sekolah Rakyat dengan tujuan menyediakan pendidikan gratis bagi anak-anak dari keluarga miskin, terutama yang tinggal di daerah terpencil. Program Sekolah Rakyat diharapkan mampu […]